Jika bukan kesabaran, pada keindahan apalagi kita bakal berharap, terutama ketika hidup begitu keras, penuh prahara-- hidup yang begitu mudah tersulut amarah, dendam penuh caci maki.Wujud hidup ini…
Novel Gerhana Merah ini adalah sebuah fiksi-sejarah yang berlatang belakang historis saat terjadi pergolakan oleh komunisme terhadap kolonialisme Belanda dan kapitalisme tuan-tuan tanah pada tahun …